##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Corporate Social Responsibility Disclosure terhadap Profitabilitas dan Harga saham pada tiga sektor BUMN yaitu pertambangan, konstruksi, pembangunan dan gas yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2014-2017. Hasil menunjukkan bahwa Corporate Social Responsibility Disclosure (CSRD) berpengaruh terhadap Harga saham dan Profitabilitas. Sedangkan Profitabilitas tidak berpengaruh terhadap Harga saha, namun profitabilitas dapat menjadi variabel intervening hubungan antara Corporate Social Responsibility Disclosure (CSRD) terhadap Harga saham.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

  1. A Chariri dan Imam Ghozali, Teori Akuntansi. Semarang: Universitas Diponegoro, 2007.
  2. D. Harijono, “Determinasi Corporate Social Responsibility Disclosure Serta Pengaruhnya terhadap Perilaku Oportunitik Manajemen, Profitabilitas dan Nilai Perusahaan di Bursa Efek Indonesia.,” Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, 2014.
  3. G. A. Putri, “Pengaruh Pengungkapan Corporate Social Responsibility Terhadap Harga Saham (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009- 2011),” p. 2009, 2009.
  4. Munawir, Analisis Laporan Keuangan. Yogjakarta: Liberty, 2014.
  5. J. Sambelay, P. Rate, and D. Baramuli, “Analisis Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Lq45 Periode 2012-2016,” J. Ris. Ekon. Manajemen, Bisnis dan Akunt., vol. 5, no. 2, pp. 753–761, 2017.
  6. H. J. . Brigham.E.F, Essentials of Financial Management. Third Edition. Cengage Learning Asia. 2010.
  7. Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2013.
  8. Sugiyono,Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2016.
  9. E. M. . Brigham.E.F, Koh Annie, Financial Management, Theory and Practice. An Asia Edition. Cengage Learning Asia, 2014.
  10. Kasmir, Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers, 2012.
  11. W. dan J. Abdillah, Partial Least Square (PLS) Alternatif Structural Equation Modeling (SEM) dalam Penelitian Bisnis, E1 ed. Yogyakarta, 2015.
  12. Kalnadi, “Pengukuran Penerimaan dan Penggunaan Teknologi Pada UMKM Dengan Menggunakan Metode UTAUT.,” Univ. Lampung, 2013.
  13. Lako, Green Economy. Jakarta: Erlangga, 2014.
  14. A. S. S. Anita Wijayanti, “Pengaruh Profitabilitas Terhadap Harga Saham Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan Dan Minuman Di Bei Tahun 2014 - 2015,” J. Akunt. Dan Pajak, vol. 18, no. 01, pp. 123–129, 2017.