PENERAPAN METODE QUANTUM: BAGAIMANA SISWA MENULIS TEKS NEGOSIASI?

Authors

  • Aini Nur Muthowiatin IKIP PGRI Bojonegoro, Indonesia
  • Sutrimah Sutrimah IKIP PGRI Bojonegoro, Indonesia
  • Cahyo Hasanudin IKIP PGRI Bojonegoro (Scopus id: 57205056590), Indonesia http://orcid.org/0000-0002-7440-103X

DOI:

https://doi.org/10.22515/tabasa.v1i1.2590

Keywords:

quantum learning, teks negosiasi, bahasa Indonesia

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keterampilan menulis teks negosiasi yang ditulis oleh siswa MA Al-Munawwar Kunci Dander Bojonegoro dengan menggunakan metode pembelajaran quantum. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan menggunakan studi kasus dengan jumlah subjek 25 siswa. Dari 25 siswa kemudian peneliti mengambil 7 siswa untuk diwawancarai dengan alasan teks negosiasinya sesuai dengan indikator. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, metode tes, wawancara, dan dokumentasi. Data divaliditaskan dengan menggunakan triangulasi sumber data dan triangulasi metode. Teknik analisis data menggunakan metode contact analysis yang dimulai dari 1). reduksi data, 2). penyajian data, 3). penarikan simpulan dan verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keterampilan menulis teks negosiasi yang ditulis oleh siswa MA Al-Munawwar Kunci Dander Bojonegoro sesuai dengan teori Rahman dengan baik. Simpulan pada penelitian ini adalah metode pembelajaran quantum sangat tepat digunakan karena dapat membuat siswa lebih aktif dan kreatif dalam pembelajaran di kelas.

 

 

 

 

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahsin, M.N. (2016). Peningkatan kterampilan menulis karangan narasi dengan menggunakan media Audiovisualdan metode quantum learning. Jurnal refleksi edukatika, 6(2), 158-171. Retrieved from https://jurnal.umk.ac.id/index.php/RE/article/view/607/0

Djaali dan Muljono, P. (2008). Pengukuran dalam bidang pendidikan. Jakarta: PPS UNJ.

Djalil, B. (2015). Paradigma, prinsip, dan aplikasi quantum learning dan quantum teaching dalam pembelajaran. Jurnal lentera, 1(2), 172-180. Retrieved from https://pdfs.semanticscholar.org/3c82/0b5072dd80f48b7492a9e924544c648d4c00.pdf

Hasanudin, C. dan Asror, A. G. (2017). Evektivitas model pembelajaran quantum learning dengan media aplikasi bamboomedia bmgames apps terhadap keterampilan membaca permulaan pada siswa kelas I MI se-kecamatan Kedungadem. Pedagogika, 6(2), 150-159. Retrieved from http://ojs.umsida.ac.id/index.php/pedagogia/index

Hasanudin, C., Fitrianingsih, A., dan Saddhono, K. (2019). How the students negotiation text in collaborative learning og flipped classroom and a cyberlink power director media apps. Journal homepage, 24(6), 559-567. Retrieved from http://iieta.org/journals/isi

Hidayah, R. N., Darmuki, A., dan Hasanudin, C. (2019). Peningkatan keterampilan menulis puisi dengan menggunakan metode quantum learning dan media video pada siswa kelas X IPA I SMA Negeri 2 Blora tahun ajaran 2018/2019. Jurnal linguistik, sastra, dan pendidikan, 4(1), 309-320. Retrieved from http://ejournal.unwmataram.ac.id/trendi

Istijanto. (2007). Seni menaklukkan penjual dengan negosiasi. Jakarta: Gramedia pustaka utama.

Kosasih, E. (2014). Jenis-jenis teks drama dalam mata pelajaran bahasa Indonesia SMA/MA/SMK. Bandung: Yrama widya.

Mahaningtyas, E. (2016). Metode quantum learning untuk meningkatkan efikasi diri dan hasil belajar IPS siswa kelas V sekolah dasar. Jurnal pedagogika dan dinamika pendidikan, 4(1), 17-25. Retrieved from https://ojs3.unpatti.ac.id/index.php/pedagogika/article/view/1643

Mahsun. (2014). Teks dalam pembelajaran bahasa Indonesia kurikulum 2013. Jakarta: Rajawali pers.

Mayangsari, D dan Umroh, V. (2014). Peran keluarga dalam memotivasi anak usia dini dengan metode quantum learning . Jurnal PG PAUD Trunojoyo, 1(2), 76-82. Retrieved from https://journal.trunojoyo.ac.id/pgpaudtrunojoyo/article/view/3550

Moleong, L. J. (2015). Metodologi penelitian kualitatif. Bandung: Remaja rosdakarya.

Nabillah, C. I. (2020). Tekun berbahasa Indonesia. Sukabumi: Farha pustaka.

Osmimi. (2018). Peningkatan keterampilan menulis teks negosiasi menggunakan model cooperative learning tipe CIRC kelas X IPS SMA Negeri 4 Bukittinggi. Jurnal akrab juara, 3(3), 158-165. Retrieved from http://www.akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/325

Patonah, S., Syahrullah, A., Firmansyah, D., dan Fauziya, D. S. (2018). Pengaruh model pembelajaran berbasis masalah (problem based learning) pada pembelajaran menulis teks negosiasi di kelas X SMK Lentera Bangsa. Jurnal pendidikan bahasa dan sastra Indonesia, 1(5), 807-814. Retrieved from https://pdfs.semanticscholar.org/ed02/bc2dc2555c576b0422159b661b0cfe867c66.pdf

Pratiwi, W.E.S. (2018). Kemampuan siswa kelas VIII B SMPN Negeri 1 Torue dalam menulis teks berita. Jurnal bahasa dan sastra, 3(4), 1-11. Retrieved from http://jurnal.untad.ac.id/jurnal/index.php/BDS/article/view/10528

Puspaningrum, A., Mahardika, K., dan Supriyadi, B. (2015). Peningkatan kemampuan multirepresentasi IPA (fisika) dengan model quantum learning disertai metode eksperimen pada siswa kelas VIII-A SMP Negeri 7 Jember. Jurnal pendidikan fisika, 3(4), 342-348. Retrieved from https://jurnal.unej.ac.id/index.php/JPF/article/view/1429

Rahman, A.S. (2017). Peningkatan kemampuan menulis naskah drama dengan pendekatan contextual teaching learning (CTL) penelitian tindakan kelas VIII mts. (X) kota Bogor. Jurnal ilmiah pend. bahasa, sastra Indonesia dan daerah, 7(1), 32-40. Retrieved from http://journal.unpas.ac.id/index.php/literasi/article/view/276

Rahman, T. (2018). Teks dalam kajian struktur dan kebahasaan. Semarang: Pilar Nusantara.

Riyanto, A. (2018). Hukum bisnis Indonesia. Kepulauan Riau: Batam publisher.

Risdiana, Y. (2016). Penafsiran kontrak komersial antara teks dan konteks. Bandung: Inboeku media ilmu.

Septiaji, A. (2017). Pemanfaatan media audiovisual dalam pembelajaran menulis puisi. Semantik, 4(2), 67-82. Retrieved from http://www.e-journal.stkipsiliwangi.ac.id/index.php/semantik/article/download/454/323

Sugiyono.(2015). Memahami penelitian kualitatif. Bandung: Alfabeta.

Sutarno. (2019). Cermat berbahasa Indonesia suplemen materi bahasa Indonesia untuk kelas x. Jawa Barat: Jejak.

Suwendra, W. (2018). Metodologi penelitian kualitatif dalam ilmu sosial, pendidikan, kebudayaan dan keagamaan. Bandung: Nilacakra.

Tarmuji, A. (2009). Analisa negosiasi antaragen dalam simulasi transaksi jual-beli barang elektronik menggunakan ciagent framework. Jurnal informatika, 3(1), 248-267. Retrieved from https://www.neliti.com/publications/103786/analisa-negosiasi-antaragen-dalam-simulasi-transaksi-jual-beli-barang-elektronik

Tirtoni, F. (2015). Penerapan metode quantum learning berkarakter pada pembelajaran pendidikan kewarganegaraan (PKn) siswa kelas VI A SD Al-Falah Tropodo. Jurnal pedagogia, 4(2), 161-167. Retrieved from http://ojs.umsida.ac.id/index.php/pedagogia/article/view/19

Tullah, R., Sutarman., dan Noviana, A. A. A. (2018). Sistem informasi dokumentasi ISO 9001:2008 pada PT bangun sarana baja. Jurnal sisfotek global, 8(1), 39-44. Retrieved from http://journal.stmikglobal.ac.id/index.php/sisfotek/article/view/167

Wibowo, B. (2011). Sukses hidup sehari-hari dengan 50 taktik negosiasi.Jakarta: Elex media kompurindo.

Downloads

Published

2020-08-09

How to Cite

Muthowiatin, A. N., Sutrimah, S., & Hasanudin, C. (2020). PENERAPAN METODE QUANTUM: BAGAIMANA SISWA MENULIS TEKS NEGOSIASI?. Tabasa: Jurnal Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pengajarannya, 1(1), 35–47. https://doi.org/10.22515/tabasa.v1i1.2590

Issue

Section

Articles

Citation Check