Strategi Pemasaran Es Coklat (Studi Kasus Es Coklat Celup di Kartasura, Sukoharjo)

Authors

  • Rima Dwi Safitri UIN Raden Mas Said Surakarta, Indonesia
  • Rifdah Safinatun Najah UIN Raden Mas Said Surakarta, Indonesia
  • Sri Nur Khoiriyah UIN Raden Mas Said Surakarta, Indonesia

Abstract

Strategi pemasaran adalah upaya memasarkan suatu produk, baik itu barang atau jasa dengan menggunakan pola rencana dan taktik tertentu sehingga jumlah penjualan menjadi lebih tinggi. Industri kecil merupakan bagian penting dari sistem perekonomian nasional, karena dapat mempercepat pemerataan pertumbuhan ekonomi melalui misi penyediaan lapangan usaha dan lapangan kerja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif. Data yang digunakan data primer berupa observasi, wawancara dan dokumentasi. Strategi pemasaran dengan menggunakan bauran pemasaran 4P (produk, harga, lokasi dan promosi), sedangkan analisis data dari hasil bauran pemasaran menggunakan analisis SWOT (kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman). Sampel dalam penelitian ini yaitu pegawai dan konsumen Es Coklat Celup di Kartasura, Sukoharjo. Tujuan penelitian ini yaitu menganalisis dan mendeskripsikan strategi pemasaran Es Coklat Celup di Kartasura, Sukoharjo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Admin, W. (2021). Apa itu IKM (Industri Kecil Menengah) ?

Diah, P., Pitanatri, S., & Bali, P. P. (2019). Buku ajar dasar-dasar pemasaran. January.

Erwiyan, S., Rahmaddiansyah, & Romano. (2020). Analisis Strategi Pemasaran Produk Coklat (Studi Kasus Pada Usaha Cilet Coklat di Kota Banda Aceh). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian, 5(4), 45–54.

Fawzi, M. G. H., Iskandar, A. S., Erlangga, H., Nurjaya, & Sunarsi, D. (2022). Strategi Pemasaran Konsep, Teori dan Implementasi. In Pascal Books. http://repository.ibs.ac.id/id/eprint/4973

Firmansyah, M. A. (2019). Buku Pemasaran Produk dan Merek. August.

Freddy. (2015). Analisis SWOT Teknik Membedah Kasus Bisnis. Jakarta : Gramedia Pustaka Utama.

Gustiana, M., Kuraesin, E., Hasnin, H. R., Ibn, U., & Bogor, K. (2022). Strategi Pemasaran Dan Inovasi Produk Untuk Upaya Meningkatkan Penjualan Agen Ice Di Era New Normal. Journal Ilmu Manajemen, 5(5), 1460–1466.

Hanggita, A. T. (2018). Analisis Faktor Pemilihan Lokasi Usaha Jasa Pada Umkm di Kecamatan Paciran. Journal Manajemen Bisnis, 8(2), 248–253.

Indrasari, M. (2019). Pemasaran dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya. https://www.ptonline.com/articles/how-to-get-better-mfi-results

Kamaluddin, A. (2017). Administrasi Bisnis.

Kotler.P, & Amstrong, G. (2018). Principles of Marketing. England : Pearson Education Limited.

Kotler, & Amstrong. (2013). Marketing Management. Pearson Prentince Hall Inci New Jersey.

Maulani, N. (2022). Analisis Strategi Pemasaran Restoran Simpang RAYA CEMPAKA Putih Secara Umum Pemasaran. Jurnal Tadbir Peradaban, 2(September).

Moleong & J.L. (2018). Metode Penelitian Kualitatif Agribisnis dan Agrowisata. 4 Nomor 3.

Putri Budi Rahayu T. (2017). Manajemen Pemasaran : Manajemen Pemasaran Modern. Management Pemasaran, 26.

Rad, H. S., & Akbari, Z. (2014). The Role of Brand and Advertising in Marketing Mix (A Review of Marketing Mix). Interdisciplinary Journal of Contemporary Research.

Rahim, E., & Mohamad, R. (2021). Strategi Bauran Pemasaran ( Marketing Mix ) Dalam Perspektif Syariah. MUTAWAZIN (Jurnal Ekonomi Syariah), 2(1), 15–26. https://doi.org/10.54045/mutawazin.v2i1.234

Soraya, G., & Alhamdi, R. (2022). Analisa Strategi Pemasaran di Rimbun Kopi Batam dalam Meningkatkan Jumlah Pengunjung. Journal Of Tourism Science, Technology and Industry, 24–34.

Sundari, S., Eko Riadi, Alexandro, R., Fendy Hariatama, & Merisa Oktaria. (2022). Analisis SWOT Dan Strategi Pemasaran Usaha Waralaba. Edunomics Journal, 3(1), 1–10. https://doi.org/10.37304/ej.v3i1.3871

Syafri, E., Rahmaddiansyah, & Romano. (2020). Analisis Strategi Pemasaran Produk Coklat (Studi Kasus Pada Usaha Cilet Coklat di Kota Banda Aceh) (Marketing Strategy Analysis of Chocolate Products (Case Study on Cilet Coklat Business In Banda Aceh City). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pertanian, 5(4), 45–54.

Taufik, M. (2021). Analisis Strategi Pemasaran Dalam Upaya Peningkatan Daya Saing Pada ES Teh Indonesia Cabang Lamongan. Ekonomi, Keuangan, Investasi Dan Syariah (EKUITAS), 3(2), 247–250. https://doi.org/10.47065/ekuitas.v3i2.1080

Utama, I. D. (2019). Analisis Strategi Pemasaran Pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Pada Era Digital di Kota Bandung. EQUILIBRIUM : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Pembelajarannya, 7(1), 1.

Wardhana, A. (2021). Konsep Bauran Pemasaran 4P dan 7P. August, CV. Media Sains Indonesia : Jawa Barat.

Wiswasta, I. G., Agung, & Tamba. (2018). Analisis SWOT (Universita).

Published

2024-08-10 — Updated on 2023-06-12

Issue

Section

Articles

Citation Check